Très Away™ Roll-On

Très Away™ Roll-On keluaran Young Living menawarkan aroma yang menyamankan saat Anda ingin merasa rileks. Jadikan essential oil siap oles ini bagian dari keseharian Anda, baik sebagai wewangian atau menambah rasa rileks saat pijat. Perpaduan Vanilla dan Lime menambah keunikan dan keharuman Stress Away. Aromanya yang lembut menenangkan menjadikannya salah satu produk Young Living terpopuler. Très Away™ Roll-On juga mengandung essential oil Lavender, Copaiba, dan Cedarwood. Bahan-bahan ini dipadukan dengan Ocotea, essential oil asal Ekuador yang beraroma eksotis.

Nomor Produk (SKU):
Varian:
Harga Brand Partner:
Harga Non Brand Partner:
PV

Produk ini sedang tidak tersedia.

Produk ini hanya dapat dibeli oleh Brand Partner Young Living. Silahkan Masuk atau Klik Daftar Brand Partner di bagian atas halaman ini untuk bergabung!

* Semua harga yang ditampilkan sudah termasuk PPN. Belum termasuk biaya pengiriman.

Cara Penggunaan

Gunakan sesuai keinginan di area pelipis, leher, atau pergelangan tangan.

Ingredients

Copaifera reticulata† (Copaiba) oil, Citrus aurantifolia† (Lime) oil, Cedrus atlantica† (Cedarwood) bark oil, Vanilla planifolia (Vanilla) absolute, Ocotea quixos† (Ocotea) oil, Lavandula angustifolia† (Lavender) oil

†100% pure essential oil